Pas Band Pilih Acara TV yang Tidak Playback
by reyhan fauzan Selasa, April 27, 2010, under pas band
Jakarta - Beberapa band besar memilih tidak untuk bermain playback alias hanya menirukan rekaman, di acara TV. Pas Band pun begitu. Mereka memilih acara TV yang tidak memainkan playback.
Band asal Bandung itu mengaku terakhir kali bermain playback ketika promo album teranyar mereka di 2009. Lama-kelamaan mereka memilih untuk tidak lagi setuju bermain playback.
"Kita melakukan itu di 2009. Tapi akhirnya jengah sendiri. Bosan sendiri. Sekarang kita lebih memilih acara yang bisa live. Yang bisa main langsung," ujar Yukie, vokalis Pas Band ketika berbincang dengan detikhot, baru-baru ini.
Di mata mereka, sekarang sangatlah mudah untuk masuk TV dengan rekaman sendiri dan biaya promosi. Begitu pula dengan beragam acara musik di TV yang kadang hanya menyediakan alat pemutar CD dan speaker. Peralatan yang disediakan dianggap tidak akan menciptakan suara yang bagus.
"Kita akhirnya main live ajalah. Merasa lebih benar aja kalau begitu. Nggak bilang lebih bagus ya. Tapi kita merasa lebih benar sebagai musisi," jelas pelantun hits 'Aku' itu. (yla/yla)
sumber: http://music.detikhot.com/read/2010/04/18/141914/1340505/228/pas-band-pilih-acara-tv-yang-tidak-playback
Band asal Bandung itu mengaku terakhir kali bermain playback ketika promo album teranyar mereka di 2009. Lama-kelamaan mereka memilih untuk tidak lagi setuju bermain playback.
"Kita melakukan itu di 2009. Tapi akhirnya jengah sendiri. Bosan sendiri. Sekarang kita lebih memilih acara yang bisa live. Yang bisa main langsung," ujar Yukie, vokalis Pas Band ketika berbincang dengan detikhot, baru-baru ini.
Di mata mereka, sekarang sangatlah mudah untuk masuk TV dengan rekaman sendiri dan biaya promosi. Begitu pula dengan beragam acara musik di TV yang kadang hanya menyediakan alat pemutar CD dan speaker. Peralatan yang disediakan dianggap tidak akan menciptakan suara yang bagus.
"Kita akhirnya main live ajalah. Merasa lebih benar aja kalau begitu. Nggak bilang lebih bagus ya. Tapi kita merasa lebih benar sebagai musisi," jelas pelantun hits 'Aku' itu. (yla/yla)
sumber: http://music.detikhot.com/read/2010/04/18/141914/1340505/228/pas-band-pilih-acara-tv-yang-tidak-playback
artikel yang terkait
pas band
- sedikit alasan kenapa PAS BAND tidak tidak mau buru-buru meluncurkan album barunya
- PAS BAND siapkan tur 70 kota
- jadwal PAS BAND bulan DESEMBER 2010
- YUKIE PAS BAND sedikit membocorkan alasan RICHARD keluar dari PAS BAND saat wawancara dengan uncluster.com
- bengbeng PAS BAND melelang efek gitarnya untuk acara konser amal HIV
- PAS BAND dan /RIF ramaikan konser HIV akhir pekan ini
- PAS BAND garap album baru yang membuat orang pusing dan lebih cadas dari album sebelumnya
- PAS BAND tetap konsisten dengan semangat INDIE dan menolak tren RBT
- PAS BAND tidak mendapat izin konser tahun 2010 karena alasan keamanan (salah satu akibat menjamurnya band alay plus kampungan cengeng)
- 36 dewa gitar indonesia
- 150 lagu terbaik versi majalah rolling stones
- PAS band ternyata suka tampil dadakan
- PAS band pelopor pergerakan band indie
- PAS BAND BIOGRAPHY
- TRISNO PAS band ngefans sama asia carrera (tahu aja yang montok kang)
- kisah cinta YUKIE PAS band
- PAS band official merchandise
- ALBUM ROMANTIC,LIES N BLEEDING
- ALBUM THE BEAST OF PAS
- ALBUM STAIRWAY TO SEVENTH
- album pas 2.0
- ALBUM KETIKA
- ALBUM PSYCHO I.D
- ALBUM indiVduality
daftar isi
chat blog reyhan
TRANSLATE
Labels
- artikel unik (263)
- cerita lucu (8)
- cinta (22)
- pas band (29)
- software (57)
- tips n tutorial (19)
0 komentar